Surprise Me!

Ini Alasan Ganjar Optimistis Raih 40 Persen Suara di Jawa Barat

2024-01-28 432 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Calon Presiden Nomor Urut Tiga, Ganjar Pranowo, optimistis akan meraih suara 40 persen di Jawa Barat. <br /> <br />Hal ini disampaikan Capres Nomor Urut 3, Ganjar Pranowo, saat melakukan kampanye terbuka di Cirebon, Jawa Barat. <br /> <br />Ganjar mengaku target raihan 40 persen suara di Jawa Barat, telah diperhitungkan secara matang oleh Tim Pemenangan Daerah Ganjar-Mahfud. <br /> <br />ganjar pun menambahkan optimisme ini juga didasari dari antusiasme masyarakat jawa barat, ketika dirinya melakukan kampanye. <br /> <br />Baca Juga Wapres Maruf Amin Kecam Dalih Israel Serang Gaza karena Hamas Teroris: Itu Memang Mantra Zionis di https://www.kompas.tv/internasional/480515/wapres-maruf-amin-kecam-dalih-israel-serang-gaza-karena-hamas-teroris-itu-memang-mantra-zionis <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/480518/ini-alasan-ganjar-optimistis-raih-40-persen-suara-di-jawa-barat

Buy Now on CodeCanyon