JAKARTA, KOMPAS.TV - Nama-nama selebriti ramai menghiasi surat suara dalam Pemilu 2024. <br /> <br />Para pesohor ini saling berebut kursi di Senayan, baik dari jalur partai, maupun jalur perseorangan. <br /> <br />Lantas, apakah Artis yang "Nyaleg" akan berpotensi lolos ke Senayan? <br /> <br />Benarkah popularitas masih jadi acuan publik untuk memilih? <br /> <br />Benarkah, fenomena popularitas para artis ini jadi alat pendulang suara partai yang manjur? <br /> <br />Baca Juga Analisis Pengamat Politik, Gun Gun Heryanto soal Fenomena Perolehan Suara Caleg Artis Melejit di https://www.kompas.tv/video/486491/analisis-pengamat-politik-gun-gun-heryanto-soal-fenomena-perolehan-suara-caleg-artis-melejit <br /> <br />#calegartis #artisnyaleg #kursidpr <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/486553/mendulang-suara-tinggi-di-perhitungan-sementara-akankah-caleg-artis-dapat-kursi-di-senayan
