Surprise Me!

Hari Pertama Jadi Menteri, AHY Koordinasi dengan Pejabat dan Staf Kementerian ATR/BPN

2024-02-22 65 Dailymotion

KOMPAS.TV - Di hari pertama menjadi Menteri Agraria dan Tata Ruang, Badan Pertanahan Nasional Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY melakukan koordinasi dengan para pejabat dan staf kementerian. <br /> <br />Agus datang pada Kamis (22/02/24) siang melakukan rapat bersama para pejabat kementerian ditemani Wakil Menteri Raja Juli Antoni. <br /> <br />Menteri Agus menyatakan bahwa saat ini sedang mengkaji dan berkomunikasi dengan kementerian lain untuk mempercepat target penyelesaian kerja kementerian terutama sengketa tanah di era Jokowi. <br /> <br />Baca Juga EKSKLUSIF! AHY Blak-blakan Ungkap Alasan Gabung Kabinet Jokowi di https://www.kompas.tv/video/487021/eksklusif-ahy-blak-blakan-ungkap-alasan-gabung-kabinet-jokowi <br /> <br />#jokowi #ahy #atrbpn <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/487332/hari-pertama-jadi-menteri-ahy-koordinasi-dengan-pejabat-dan-staf-kementerian-atr-bpn

Buy Now on CodeCanyon