JAKARTA, KOMPAS.TV Menko Perekonomian Airlangga Hartarto menjelaskan terkait alasan program yang digagasa Capres Prabowo Subianto dan Cawapres Gibran Rakabuming sudah dibahas di rapat kabinet Presiden Jokowi. <br /> <br />Hal ini disampaikan Airlangga saat ditemui di kompleks Istana Kepresidenan pada Selasa (27/2/2024) <br /> <br />"Itu kan namanya envelope, amplop," ujar Airlangga <br /> <br />"Amplop anggaran kan harus dibaca detailnya lagi," lanjutnya. <br /> <br />Ditanya soal program capres lain yang tak dibahas dalam rapat kabinet Jokowi, Airlangga menjawab hal tersebut sambil tersenyum. <br /> <br />"Nggak pake anggaran," ujar Airlangga. <br /> <br />Video Editor: Vila Randita <br /> <br />#airlangga #prabowogibran #makansianggratis <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/488698/kata-airlangga-soal-program-prabowo-sudah-dibahas-di-rapat-kabinet-jokowi
