Surprise Me!

Polda Sulut Tangkap 6 Tersangka Politik Uang, 2 Diantaranya Oknum Caleg!

2024-02-28 28 Dailymotion

MANADO, KOMPAS.TV - Satgas Anti Money Politik Polda Sulut menetapkan enam tersangka kasus dugaan politik uang. <br /> <br />Dua orang di antaranya yang ditetapkan sebagai tersangka, adalah oknum caleg. <br /> <br />Polda Sulawesi Utara bersama Bawaslu Sulut menetapkan enam tersangka dugaan kasus politik uang yang diduga dilakukan satu hari sebelum pencoblosan pemilu pada 13 Februari 2024. <br /> <br />Baca Juga Kasus Dugaan Politik Uang Oknum Caleg di Kota Gorontalo Berproses Hingga ke Gakkumdu di https://www.kompas.tv/regional/487619/kasus-dugaan-politik-uang-oknum-caleg-di-kota-gorontalo-berproses-hingga-ke-gakkumdu <br /> <br />Empat tersangka sebagai tim sukses anggota calon legislatif. <br /> <br />Sementara dua tersangka lainnya merupakan oknum calon legislatif berinisial JL dan HP. <br /> <br />Dua oknum calon legislatif diduga mendanai para tim sukses untuk menyalurkan uang kepada warga. <br /> <br />Para tersangka dijerat undang undang tentang pemilihan umum, dengan pidana penjara selama 4 tahun. <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/488962/polda-sulut-tangkap-6-tersangka-politik-uang-2-diantaranya-oknum-caleg

Buy Now on CodeCanyon