KOMPAS.TV - Bank Indonesia menyiapkan uang tunai, senilai Rp 197,6 triliun, untuk penukaran uang selama ramadan dan idul fitri tahun 2024. <br /> <br />Bank Indonesia memastikan, masyarakat dapat menukarkan uang tunai melalui 449 titik layanan mobil keliling dan 4.264 kantor bank yang tersebar di seluruh Indonesia, mulai 15 Maret hingga 5 April mendatang. <br /> <br />BI membatasi paket penukaran uang maksimal Rp 4 juta, berupa pecahan Rp 50 ribu hingga Rp 1 ribu. <br /> <br />Baca Juga Presiden Jokowi Minta Tanah IKN Dijual ke Investor, Men-PUPR: Harga Ditetapkan Otorita IKN di https://www.kompas.tv/video/493369/presiden-jokowi-minta-tanah-ikn-dijual-ke-investor-men-pupr-harga-ditetapkan-otorita-ikn <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/493370/bi-siapkan-rp-197-6-t-untuk-penukaran-uang-pada-lebaran-2024
