BOGOR, KOMPAS.TV - Kepadatan kendaraan baik roda dua maupun roda empat terlihat di Jalur Puncak, Bogor. <br /> <br />Untuk mengantisipasi tingginya volume kendaraan pada hari Minggu (14/04/2024) ini, pihak kepolisian dari Polres Bogor akan mempercepat pemberlakuan jalur satu arah menuju Jakarta. <br /> <br />Nantinya, pihak kepolisian akan memprioritaskan kendaraan wisata dan pemudik, yang ingin turun dari puncak menuju Jakarta. <br /> <br />Baca Juga Tinjau Rest Area Brebes, Begini Pesan Menhub Budi Karya Sumadi di https://www.kompas.tv/video/500129/tinjau-rest-area-brebes-begini-pesan-menhub-budi-karya-sumadi <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/500130/polisi-akan-percepat-one-way-di-jalur-puncak-arah-jakarta
