Surprise Me!

Melihat Fenomena Menggadaikan Perhiasan Usai Hari Raya Lebaran

2024-04-18 35 Dailymotion

BREBES, KOMPAS.TV- Pada hari biasa rata-rata Pegadaian menerima 100 nasabah yang menggadaikan emas miliknya. Namun usai lebaran ini mencapai 400 nasabah perharinya. <br /> <br />Menurut pihak Pegadaian, sudah menjadi tradisi masyarakat pesisir di Brebes menggadaikan barang miliknya pasca hari Lebaran. Mayoritas barang jaminannya adalah perhiasan emas dan sisanya adalah barang gudang. <br /> <br />Baca Juga Warga Kota Batu Berebut Gunungan Ketupat di https://www.kompas.tv/regional/501191/warga-kota-batu-berebut-gunungan-ketupat <br /> <br />Editor Video: Joshua Victor <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/501194/melihat-fenomena-menggadaikan-perhiasan-usai-hari-raya-lebaran

Buy Now on CodeCanyon