Polisi Bawa Chandrika Chika dan Lima Selebgram Lain ke BNN untuk Asesmen Narkoba<br /><br />Chandrika Chika dan lima selebgram lain yang ditangkap pada Senin (22/4/2024) dibawa ke kantor BNN Kota Jakarta Selatan hari ini, Kamis (25/4/2024). Mereka akan melakukan asesmen untuk persyaratan permohonan rehabilitasi.<br /><br />"Kami bersurat ke BNN untuk asesmen di bawah naungan BNN Kota Jakarta Selatan," ujar Wakasat Resnarkoba Polres Metro Jakarta Selatan, AKP Reska Anugrah.<br /><br />Link Terkait:<br />https://www.suara.com/entertainment/2024/04/25/150051/polisi-bawa-chandrika-chika-dan-5-selebgram-ke-bnn-untuk-asesmen-narkoba<br /><br />#ChandrikaChika #KasusNarkoba<br /><br />Video Editor: Tikha<br />===================================<br />Homepage: https://www.suara.com<br />Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom<br />Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/<br />Twitter: https://twitter.com/suaradotcom
