JAKARTA, KOMPAS.TV - Hakim Mahkamah Konstitusi Saldi Isra mengatakan dirinya memuji semangat salah satu kuasa hukum Caleg Partai Perindo, Handri Piter Poae. <br /> <br />Momen ini terjadi dalam sidang sengketa Pileg 2024 pada Jumat (3/5/2024) <br /> <br />"Mohon maaf yang mulia jika ada kata-kata yang tidak berkenan tadi yang kami ucapkan," ujar Handri tutup isi permohonan. <br /> <br />"Ini Bapak Siapa namanya?" tanya Saldi Isra <br /> <br />"Handri Piter Poae, Yang Mulia," jawab Handri. <br /> <br />"Semangat sekali pak, Ini kalau semangatnya kayak gini tadi malam kita nggak kalah 2-1 itu," ujas Saldi disambut tawa peserta. <br /> <br />#sidangmk #pileg2024 #papuabarat <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/504784/pengacara-semangat-saat-sidang-mk-hakim-saldi-isra-kalau-kaya-gini-tadi-malam-gak-kalah-2-1
