KOMPAS.TV - Kebakaran di Pondok Pesantren di Kecamatan Kramat Watu, Kabupaten Serang, Banten, langsung merembet ke seluruh isi bangunan kamar santri yang mudah terbakar. <br /> <br />Seorang santri mengalami luka bakar, dan dilarikan ke rumah sakit setempat. <br /> <br />Kebakaran di Pondok Pesantren ini diduga terjadi dari hubungan pendek arus listrik. <br /> <br />Baca Juga TNI Bantah Kejanggalan Kematian Lettu Eko Damara saat Ditugaskan di Papua di https://www.kompas.tv/video/509005/tni-bantah-kejanggalan-kematian-lettu-eko-damara-saat-ditugaskan-di-papua <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/509006/kebakaran-pesantren-di-serang-1-santri-alami-luka-bakar
