Surprise Me!

Diterjang Air Pasang, Belasan Warung di Obyek Wisata Pantai Karangsong Rusak Parah

2024-05-25 14 Dailymotion

KOMPAS.TV - Air pasang di Perairan Pantai Utara, masih terus terjadi sejak beberapa hari terakhir. <br /> <br />Selain menggangu aktivitas nelayan, air laut pasang juga merusak sejumlah warung milik pedagang yang berada di obyek wisata Pantai Karangsong. <br /> <br />Sedikitnya, 15 warung milik pedagang di obyek wisata Pantai Karangsong mengalami rusak parah, dan sebagian nyaris roboh. <br /> <br />Baca Juga Megawati Wanti-Wanti soal Utang Pemerintah: Ayo Mikir, Bagaimana Ini Bayarnya? di https://www.kompas.tv/nasional/510195/megawati-wanti-wanti-soal-utang-pemerintah-ayo-mikir-bagaimana-ini-bayarnya <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/510200/diterjang-air-pasang-belasan-warung-di-obyek-wisata-pantai-karangsong-rusak-parah

Buy Now on CodeCanyon