JAKARTA, KOMPAS.TV - Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesi (Apindo) menolak kebijakan pemerintah terkait iuran Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) sebesar 3 persen. <br /> <br />Ia menyebut Apindo tegas menolak program tersebut sejak undang-undang nomor 4 tahun 2016 tentang perumahan rakyat diberlakukan. <br /> <br />Kebijakan pemerintah terkait Tapera dinilai memberatkan beban iuran baik dari sisi pelaku usaha dan pekerja atau buruh. <br /> <br />Bahkan Apindo menolak tegas sejak program pertama muncul tahun 2016. <br /> <br />Baca Juga KSPN Ragu Program Tapera Cocok untuk Pekerja Penghasilan Rendah, Ini Alasannya di https://www.kompas.tv/nasional/511094/kspn-ragu-program-tapera-cocok-untuk-pekerja-penghasilan-rendah-ini-alasannya <br /> <br />#apindo #tapera #gaji <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/511112/apindo-tegas-tolak-kebijakan-iuran-tapera-3-persen-bagi-pekerja
