KOMPAS.TV - Kasus pembunuhan Vina dan Eky Cirebon turut menyita perhatian Presiden Joko Widodo. Jokowi meminta Polri mengawal dan mengusut kasus secara transparan. <br /> <br />Presiden Joko Widodo menegaskan sudah meminta kepolisian menanangani kasus tersebut hingga tuntas. <br /> <br />Menurut presiden perintahnya adalah agar tidak ada yang ditutupi dalam pengusutan kasus tersebut. <br /> <br />Baca Juga Pegi Jadi Tersangka Pembunuh Vina, Pakar Hukum: Satu Saksi Tak Cukup Jadi Bukti di https://www.kompas.tv/video/511592/pegi-jadi-tersangka-pembunuh-vina-pakar-hukum-satu-saksi-tak-cukup-jadi-bukti <br /> <br />#jokowi #vina #vinacirebon <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/511627/jokowi-minta-polri-transparan-kawal-dan-usut-pembunuhan-vina-cirebon
