Surprise Me!

Suami BCL Minta Polisi Gelar Perkara soal Dugaan Penggelapan Uang Rp 6,9 Miliar

2024-06-05 3 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Kuasa hukum Tiko Aryawardhana, Irfan Aghasar, meminta polisi melakukan gelar terbuka atas kasus dugaan penggelapan uang Rp 6,9 miliar. Hal ini bertujuan agar permasalahan tersebut bisa jelas arahnya. <br /> <br />"Kami minta langkah-langkah yang kami ambil adalah mengajukan gelar perkara terbuka," kata Irfan Aghasar dalam jumpa pers, Rabu (5/6/2024). <br /> <br />Sebagai informasi, mantan istri Tiko (AW) melaporkan Tiko terkait dugaan penggelapan uang senilai Rp 6,9 miliar pada Juli 2022. <br /> <br />#suamibcl #tikoaryawardhana <br /> <br />Video editor: Agung Ramdani <br /> <br />Baca Juga Kata Kuasa Hukum Suami BCL soal Dugaan Penggelapan Uang Rp 6,9 M di https://www.kompas.tv/video/512984/kata-kuasa-hukum-suami-bcl-soal-dugaan-penggelapan-uang-rp-6-9-m <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/513004/suami-bcl-minta-polisi-gelar-perkara-soal-dugaan-penggelapan-uang-rp-6-9-miliar

Buy Now on CodeCanyon