JAKARTA, KOMPAS.TV - Upacara Hari Ulang Tahun ke-78 Bhayangkara di gelar di Lapangan Monas, Jakarta Pusat sore ini. <br /> <br />Presiden Joko Widodo akan menjadi inspektur upacara pada perayaan kali ini. <br /> <br />Peringatan Hari Ulang Tahun Bhayangkara akan diisi dengan pesta rakyat dan pameran alat material khusus Polri. <br /> <br />Tema ulang tahun Bhayangkara tahun ini adalah "Bersama Polri, Presisi Membangun Negara Menuju Indonesia Emas". <br /> <br />Baca Juga Momen Jokowi Jenguk Prabowo di RS: Alhamdulillah Operasinya Lancar, Mari Doakan Proses Pemulihannya di https://www.kompas.tv/nasional/518954/momen-jokowi-jenguk-prabowo-di-rs-alhamdulillah-operasinya-lancar-mari-doakan-proses-pemulihannya <br /> <br />#hutbhayangkara #polri #presidenjokowi <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/519155/presiden-jokowi-jadi-inspektur-upacara-hut-bhayangkara-ke-78-di-monas
