DELAWARE, KOMPAS.TV - Dari ruang pengarahan darurat gedung putih di Delawere, dua jam setelah kejadian, Presiden Joe Biden mengecam penembakan terhadap Donald Trump, rivalnya di pemilihan Presiden Amerika Serikat. <br /> <br />Biden mengaku lega saat Trump dinyatakan baik-baik saja. <br /> <br />Biden pun meminta segera dilakukan penyelidikan, dan mengecam segala bentuk kekerasan di Amerika Serikat. <br /> <br />Baca Juga Ditembak Saat Berkampanye di Pennsylvania, Penembak Trump Tewas Ditembak Polisi: SImpan Motif Apa? di https://www.kompas.tv/video/522396/ditembak-saat-berkampanye-di-pennsylvania-penembak-trump-tewas-ditembak-polisi-simpan-motif-apa <br /> <br />#penembakandonaldtrump #trumpditembak #amerikaserikat #joebiden <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/522397/penembakan-mantan-presiden-as-donald-trump-joe-biden-beri-kecaman-tidak-ada-tempat-bagi-kekerasan
