KOMPAS.TV - Seorang anggota Polsek Tanjung Pandan, Belitung, Kepulauan Bangka Belitung diduga melakukan pelecehan seksual, terhadap siswi Sekolah Menengah Pertama (SMP). <br /> <br />Aksi kejahatan oleh polisi ini dilakukan pada saat korban ingin membuat laporan dirinya yang telah mengalami pemerkosaan. <br /> <br />Alih-alih bertanya perihal laporan dari korban, ternyata pelaku berpangkat brigadir ini, malah melakukan aksi tindak asusila di salah satu ruang yang berada di polsek tersebut. <br /> <br />Untuk mengetahui perkembangan kasus siswi yang diduga dilecehkan oleh polisi, kita telah terhubung dengan Imelda Handayani, Ketua Komnas Perlindungan Anak Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. <br /> <br />Baca Juga Update Kasus Siswi SMP Dicabuli Polisi saat Lapor Jadi Korban Pemerkosaan di Panti Asuhan di https://www.kompas.tv/video/524857/update-kasus-siswi-smp-dicabuli-polisi-saat-lapor-jadi-korban-pemerkosaan-di-panti-asuhan <br /> <br />#pemerkosaan #polisi #babel #komnasperlindungananak <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/524862/komnas-perlindungan-anak-soal-kondisi-siswi-smp-yang-dicabuli-polisi-saat-lapor-kasus-pemerkosaan
