Surprise Me!

Vonis Bebas Ronald Tannur, PN Surabaya Dikirimi Karangan Bunga Bertuliskan Matinya Keadilan

2024-07-26 161 Dailymotion

SURABAYA, KOMPAS.TV - Pasca majelis hakim memvonis bebas Gregorius Ronald Tannur dalam kasus pembunuhan Dini, Pengadilan Negeri (PN) Surabaya mendapatkan karangan bunga. <br /> <br />Karangan bunga itu bertuliskan kalimat turut berduka cita atas matinya keadilan. <br /> <br />Karangan bunga diletakkan di depan gedung PN Surabahya di Jalan Raya Arjuno, Jumat (26/7/2024). <br /> <br />Selain itu, karangan bunga tersebut menuliskan kalimat sindiran dengan mengucapkan terima kasih terhadap majelis hakim yang menyidangkan perkara Ronald Tannur dan di akhir kalimat tertulis tagar justice for Dini. <br /> <br />Namun, hingga berita ini diturunkan belum diketahui siapa pengirim karangan bunga tersebut. <br /> <br />Baca Juga Ronald Tannur Bebas dari Vonis Pembunuhan, Kejari Ungkap Ada Luka Benda Tumpul dan Bekas Lindasan di https://www.kompas.tv/video/525777/ronald-tannur-bebas-dari-vonis-pembunuhan-kejari-ungkap-ada-luka-benda-tumpul-dan-bekas-lindasan <br /> <br />#ronaldtannur #pnsurabaya <br /> <br />Video Editor: Agung Ramdani <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/525789/vonis-bebas-ronald-tannur-pn-surabaya-dikirimi-karangan-bunga-bertuliskan-matinya-keadilan

Buy Now on CodeCanyon