Perjalanan Naik Kereta Wisata Grand Sondokoro. Ini adalah kali keduanya menaiki lori uap tebu milik Pabrik Gula Tasikmadu Karanganyar. <br /><br />Ada yang beda antara perjalanan pertama dan kedua. Dimana untuk kali ini perjalanannya di hari Minggu dan ada momen yakni bongkar muat kayu untuk bahan bakar lokomotif uap tersebut
