Menjelang HUT Ke-78 Jalasenastri, Prajurit TNI AL Gelar Donor Darah
2024-07-28 2 Dailymotion
Menjelang peringatan HUT Ke-78 Jalasenastri tahun 2024, prajurit TNI Angkatan Laut mengikuti kegiatan donor darah. Acara ini diselenggarakan untuk menunjukkan kepedulian sosial dan membantu kebutuhan darah di rumah sakit.