MENDAG ZULKIFLI HASAN SOSIALISASI KEBIJAKAN BANGGA BUATAN INDONESIA (BBI) DI SURABAYA
2024-07-30 25 Dailymotion
Menteri Perdagangan, Zulkifli Hasan melakukan sosialisasi Kecintaan Produk Dalam Negeri di SMA Muhamadiyah 2 dan SMA Negeri 16 Surabaya di Surabaya, Jawa Timur, Kamis (25 juli)