<br /> Marvel Studios mengumumkan judul resmi film terbaru Fantastic Four saat gelaran acara San Diego Comic-Con pada Sabtu (27/7) lalu. Film yang disutradarai Matt Shakman itu berjudul The Fantastic Four: First Steps.<br /><br /> <br /><br /> Selain itu, Marvel juga mengumumkan bahwa proses syuting The Fantastic Four: First Steps akan mulai syuting esok hari, Selasa (30/7) di London, Inggris.<br /><br /> <br /><br /> Host: Nata Arman <br />