Surprise Me!

TIM AARM KOPASSUS TELAH MELAKSANAKAN UJI PERFORMA SENJATA AM-1 YANG DIPRODUKSI OLEH PT PINDAD

2024-08-13 3 Dailymotion

AboutMalang.com - Kopassus telah menguji performa senjata AM-1 buatan PT Pindad baru-baru ini. Uji meliputi akurasi dan ketelitian penembakan dari jarak 100 hingga 400 meter oleh Tim AARM Kopassus.<br /><br />AM-1, singkatan dari Assault Military, memenuhi standar konstruksi, kelengkapan, kelancaran kerja, serta ketelitian penembakan pada berbagai jarak. Senapan serbu generasi berikutnya dari SS2 ini juga telah diuji tembak oleh Danjen Kopassus dan Dankormar.<br /><br />PT Pindad, dengan pengalaman, kompetensi SDM, dan fasilitas produksi modern, siap mendukung AM-1 untuk melanjutkan legacy SS2 dan memperkuat pertahanan nasional.<br /><br />(***)

Buy Now on CodeCanyon