Ketua MPR RI Bambang Soesatyo memberikan pantun untuk Presiden dan Wakil Presiden RI terpilih Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.<br /><br />Dalam pantunnya yang disampaikan sepanjang Sidang Tahunan MPR RI 2024 pada Jumat, 16 Agustus 2024 lalu, Bamsoet berpesan agar Prabowo-Gibran dapat menjalankan amanah yang diembannya ketika dilantik.***
