Surprise Me!

Bacagub Andra Soni Optimis Hasil Tes Kesehatan untuk Pilkada Banten Baik, Sebut Pernah Jadi Atlet

2024-09-01 133 Dailymotion

BANTEN, KOMPAS.TV - Pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur Banten, Andra Soni - Dimyati Natakusumah, mulai menjalani tes kesehatan di RSUD Banten, Kota Serang, hari ini (1/09). <br /> <br />Paslon yang diusung sembilan partai ini menyatakan siap mengikuti semua rangkaian proses tes kesehatan. <br /> <br />Bakal calon gubernur dan wakil gubernur Banten, Andra Soni - Dimyati, optimistis bisa melalui tes kesehatan dengan baik. <br /> <br />Pasangan ini menyatakan kesiapannya untuk mengikuti segala tahapan lainnya sesuai dengan prosedur yang berlaku. <br /> <br />Ketua KPUD Banten sudah berkoordinasi dengan pihak rumah sakit, dan menurut rencana, hasil tes kesehatan sudah bisa diberikan pada tanggal 3 September 2024. <br /> <br />Baca Juga Disebut 'Jembatan' PDI-P dan Istana, Pramono: Tak Bisa Dihindari, Bisa Turunkan Tensi Politik di https://www.kompas.tv/video/535111/disebut-jembatan-pdi-p-dan-istana-pramono-tak-bisa-dihindari-bisa-turunkan-tensi-politik <br /> <br />#teskesehatanpilkada #teskesehatanpilgubbanten #pilgubbanten #andrasonidimyati <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/535126/bacagub-andra-soni-optimis-hasil-tes-kesehatan-untuk-pilkada-banten-baik-sebut-pernah-jadi-atlet

Buy Now on CodeCanyon