Surprise Me!

Janji Ridwan Kamil untuk Jakarta, Lanjutkan Prestasi Gubernur Sebelumnya?

2024-09-02 840 Dailymotion

JAKARTA, KOMPASTV - Bakal Cagub Jakarta Ridwan Kamil sampaikan janjinya jika terpilih akan melanjutkan prestasi para gubernur sebelumnya. <br /> <br />"Dan kita sudah sampaikan, kita akan melanjutkan semua prestasi gubernur sebelumnya. Dari Pak Anies kita lanjutkan, kalau yang belum ada kita hadirkan. Hal-hal yang baik dari pak Ahok dipertahankan," kata Ridwan Kamil saat kunjungan media, Senin (2/9/2024). <br /> <br />Ridwan Kamil juga sampaikan ke depan akan lakukan kampanye silaturahmi memperkenalkan program solusi dan blusukan tetap jadi strategi serta taktik untuk menggaet suara. <br /> <br />Video Editor: Agung <br /> <br />#ridwankamil #aniesbaswedan #pilkadajakarta <br /> <br />Baca Juga RK-Suswono Bertekad Hijaukan Jakarta, Tanam Pohon Minimal Tiga Kali Lipat di https://www.kompas.tv/video/535334/rk-suswono-bertekad-hijaukan-jakarta-tanam-pohon-minimal-tiga-kali-lipat <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/535340/janji-ridwan-kamil-untuk-jakarta-lanjutkan-prestasi-gubernur-sebelumnya

Buy Now on CodeCanyon