KOMPAS.TV - Video yang memperlihatkan seorang perempuan tengah mencium dan memeluk anaknya dari balik jeruji besi beredar di media sosial. <br /> <br />Peristiwa mengharukan ini dialami Agustina Salim Rambe atau Tina Rambe, terdakwa penyerangan terhadap dua polisi di Kabupaten Labuhan Batu, Sumatera Utara. <br /> <br />Momen Tina mencium dan memeluk putrinya yang berusia 3 tahun ini terjadi saat dirinya berada di ruang tahanan Pengadilan Negeri Rantau Prapat, Kabupaten Labuhan Batu. <br /> <br />Tina menjadi terdakwa setelah menyerang dua orang polwan dalam demonstrasi menolak pabrik kelapa sawit yang berujung ricuh. <br /> <br />#jeruji #ibupelukanak <br /> <br />Baca Juga KPK Pastikan Panggil Kaesang dan Bobby soal Jet Pribadi di https://www.kompas.tv/video/537592/kpk-pastikan-panggil-kaesang-dan-bobby-soal-jet-pribadi <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/537593/viral-ibu-peluk-anak-dari-balik-jeruji-besi
