LAMPUNG, KOMPAS.TV - Penyelenggaraan PON Aceh-Sumut ke 21 dimanfaatkan oleh sejumlah para pegiat UMKM di Aceh. <br /> <br />Mereka memproduksi berbagai souvenir atau aksesoris dengan harapan bisa memikat wisatawan untuk memborongnya. <br /> <br />#umkm #cuan #ponxxi <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/538540/pon-xxi-aceh-sumut-pegiat-umkm-souvenir-raup-cuan
