Surprise Me!

3 Pasangan Resmi Maju Pilkada Jakarta, KPUD Undi Nomor Paslon pada Senin 23 September

2024-09-22 41 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Hari Minggu (22/09/2024) ini KPUD Jakarta menetapkan 3 pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta tahun 2024. Pasangan tersebut adalah Pramono Anung-Rano Karno, Ridwan Kamil-Suswono, dan Dharma Pongrekun-Kun Wardhana. <br /> <br />Penetapan diawali dengan rapat pleno tertutup. Rapat pleno tertutup dimulai pukul 9.00 WIB bersama Bawaslu dan timses paslon. Rapat mengklarifikasi administrasi dan tanggapan masyarakat terkait ketiga paslon. <br /> <br />Usai penetapan paslon Gubernur dan Wakil Gubernur hari Minggu (22/09/2024) ini, besok KPUD Jakarta akan menggelar pengundian nomor urut setiap paslon. <br /> <br />Pengundian dilaksanakan pukul 19.00 WIB tanggal 23 September 2024 Besok di kantor KPUD Jakarta. Setiap paslon hanya boleh membawa maksimal 60 orang timses. <br /> <br />Baca Juga Pilkada Jakarta: Rano Karno Ingin Tambah Kelas Sekolah Negeri, Suswono Janji Naikkan Gaji Guru PAUD di https://www.kompas.tv/video/538989/pilkada-jakarta-rano-karno-ingin-tambah-kelas-sekolah-negeri-suswono-janji-naikkan-gaji-guru-paud <br /> <br />#pilkada #jakarta #kpud <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/540098/3-pasangan-resmi-maju-pilkada-jakarta-kpud-undi-nomor-paslon-pada-senin-23-september

Buy Now on CodeCanyon