JAMBI, KOMPAS.TV - Hujan deras disertai angin kencang menyebabkan tembok sekolah SMK Negeri 1 Kota Jambi ambruk pada Jumat (04/10/2024). Tiga anak tewas karena tertimpa tembok, sedangkan satu anak masih dirawat di rumah sakit dengan kondisi kritis. Warga sekitar yang melihat kejadian langsung panik dan berteriak. <br /> <br />Apakah semua korban meninggal sudah dimakamkan? Bagaimana kondisi korban yang kritis? <br /> <br />Kita bergabung dengan jurnalis KompasTV, Ratnasari, di Jambi. <br /> <br />Baca Juga Hujan dan Angin Kencang, Tembok SMK N 1 Kota Jambi Ambruk Timpa 3 Anak Hingga Tewas di https://www.kompas.tv/video/543662/hujan-dan-angin-kencang-tembok-smk-n-1-kota-jambi-ambruk-timpa-3-anak-hingga-tewas <br /> <br />#jambi #tembokambruk #sekolah <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/543664/pemakaman-3-anak-korban-tembok-sekolah-ambruk-di-jambi
