KOMPAS.TV - Presiden RI Prabowo Subianto berkomitmen membangun bandara di Bali Utara. <br /> <br />Tak hanya itu, Prabowo juga akan menjadikan Bali yang disebutnya sebagai "Singapura Baru" atau "The New Singapore." <br /> <br />Hal ini diungkapkan Presiden Prabowo saat kunjungannya ke Bali. <br /> <br />Presiden Prabowo menyatakan komitmennya untuk membangun North Bali International Airport. <br /> <br />Presiden juga menyebut akan menjadikan Bali sebagai "The New Singapore" atau "The New Hong Kong." <br /> <br />Prabowo menyebut langkah ini dilakukan agar Bali menjadi ujung tombak kebangkitan Indonesia Timur. <br /> <br />#prabowo <br /> <br />Baca Juga Badan Pengawas MA Periksa Zarof Ricar Terkait Skandal Suap Kasasi Ronald Tannur di https://www.kompas.tv/nasional/550910/badan-pengawas-ma-periksa-zarof-ricar-terkait-skandal-suap-kasasi-ronald-tannur <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/550911/presiden-prabowo-janjikan-bangun-bandara-di-bali-utara
