JAKARTA, KOMPAS.TV - Litbang Kompas merilis hasil survei terbaru untuk pemilihan kepala daerah di Jawa Tengah 2024. <br /> <br />Hasil survei menunjukkan dua paslon, Andika Perkasa - Hendrar Prihadi, dan Ahmad Luthfi - Taj Yasin bersaing ketat memperoleh elektabilitas. <br /> <br />Survei Litbang Kompas yang dilakukan pada 15 hingga 20 Oktober 2024 ini menyasar seribu responden yang dipilih secara acak. <br /> <br />Tiga minggu menjelang pelaksanaan Pilkada Serentak 27 November 2024, elektabilitas kedua paslon bersaing ketat. <br /> <br />Lantas, apa yang menyebabkan elektabilitas kedua paslon bersaing ketat? <br /> <br />Apakah faktor parpol pengusung, maupun faktor Jokowi dan Prabowo mempengaruhi warga Jawa Tengah memilih calon pemimpinnya? <br /> <br />Ulasan lengkapnya kita tanyakan lebih lanjut ke Peneliti Litbang Kompas, Vincentius Gitiyarko. <br /> <br />Baca Juga Litbang Kompas soal Elektabilitas Pilkada Jateng 2024: 'Undecided Voters' 43,1 Persen di https://www.kompas.tv/regional/550894/litbang-kompas-soal-elektabilitas-pilkada-jateng-2024-undecided-voters-43-1-persen <br /> <br />#litbangkompas #elektabilitas #pilkadajateng <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/551038/penyebab-elektabilitas-andika-dan-luthfi-selisih-tipis-begini-penjelasan-peneliti-litbang-kompas
