Surprise Me!

Instruksi Presiden Prabowo ke Kabinet Merah Putih Selama Dirinya Lawatan ke Luar Negeri

2024-11-08 90 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Prabowo Subianto mengingatkan kembali jajaran Kabinet Merah Putih untuk menciptakan pemerintahan yang bersih melalui kinerja maupun kebijakan selama dirinya lawatan ke luar negeri. <br /> <br />Prabowo menegaskan kepada jajarannya agar berhati-hati dalam bekerja dan tidak boleh ada unsur politis. <br /> <br />"Tidak boleh ada unsur politis dalam melaksanakan katakanlah kampanye ini. Harus tegas, harus berani tapi juga upaya harus bersih dari muatan-muatan politis dan dari dendam-dendam politik. Kita ingin ciptakan adalah suasana pemerintah yang bersih saya kira itu," ujar Prabowo dalam keterangan pers, Jakarta, pada Jumat (8/11/2024). <br /> <br />Sebelumnya diberitakan, Presiden Prabowo subianto akan memenuhi sejumlah undangan hingga konferensi tingkat tinggi. <br /> <br />Negara China akan menjadi negara pertama yang dikunjungi Prabowo. Lalu, kunjungan selanjutnya akan ke Amerika Serikat. <br /> <br />Baca Juga Prabowo Lakukan Kunjungan Kerja Perdana ke Luar Negeri, dari China hingga Timur Tengah di https://www.kompas.tv/nasional/551961/prabowo-lakukan-kunjungan-kerja-perdana-ke-luar-negeri-dari-china-hingga-timur-tengah <br /> <br />#prabowosubianto #presidenprabowo #prabowo <br /> <br />Video Editor: Joshua <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/551972/instruksi-presiden-prabowo-ke-kabinet-merah-putih-selama-dirinya-lawatan-ke-luar-negeri

Buy Now on CodeCanyon