Jadi Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal, Haikal Hasan Ditertawakan Mahfud MD
2024-11-09 1 Dailymotion
Mahfud MD menyoroti pernyataan Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal, Haikal Hasan atau yang biasa dipanggil Babeh Haikal terkait pernyataannya segala produk ekspor impor wajib memiliki sertifikasi halal