Surprise Me!

'Endorse' Prabowo untuk Luthfi-Yasin di Pilkada Jateng 2024

2024-11-09 83 Dailymotion

Presiden Prabowo Subianto memberikan 'endorse' untuk pasangan Ahmad Luthfi dan Taj Yasin Maimoen di Pilkada Jawa Tengah 2024. <br /><br />Dalam video yang diunggah melalui akun TikTok milik Ahmad Luthfi pada Sabtu (9/11/2024), Prabowo menyampaikan kelebihan yang dimiliki Ahmad Luthfi maupun Taj Yasin. <br /><br />Ketua Umum Partai Gerindra tersebut juga menyebut, Ahmad Luthfi dan Taj Yasin pasangan yang cocok untuk menjadi calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Tengah. <br /><br />Bahkan Prabowo memohon kepada masyarakat Jateng agar memilih Ahmad Luthfi dan Taj Yasin di Pilkada Jateng 2024. <br /><br />Sebagai informasi, Luthfi dan Taj Yasin sempat bertemu Prabowo dan Presiden ke-7 RI Joko Widodo atau Jokowi di Solo, Jawa Tengah pada Minggu (3/11/2024).

Buy Now on CodeCanyon