Surprise Me!

Perjalanan Mustika Fitriyanti, WNI Diaspora di Jerman dan Upayanya Membantu Sesama Mencari Kerja

2024-12-01 2 Dailymotion

KOMPAS.TV - Mustika Fitriyanti, seorang warga negara Indonesia yang pindah ke Jerman sembilan tahun lalu, kini menjabat sebagai Senior Data Product Owner di sebuah perusahaan terkemuka di Jerman. <br /> <br />Dalam perjalanannya sebagai warga diaspora, ia menghadapi tantangan adaptasi dan membangun karier di luar negeri. <br /> <br />Mustika berbagi kisah perjalanan hidupnya di Jerman, mulai dari proses pindah hingga akhirnya berhasil bekerja di posisi senior di sektor teknologi. <br /> <br />Tidak hanya berfokus pada karier pribadinya, Mustika juga aktif membantu sesama WNI yang ada di Jerman untuk mencari pekerjaan. <br /> <br />Ia menginisiasi berbagai program mentoring dan berbagi informasi terkait peluang kerja bagi para pencari kerja Indonesia yang ada di sana. <br /> <br />Ikuti laporan lengkap dari DW Indonesia untuk mengetahui lebih jauh tentang perjalanan Mustika Fitriyanti dan kontribusinya kepada komunitas WNI di Jerman. <br /> <br />#DWIndonesia <br /> <br />Baca Juga 2 Tersangka Baru Kasus Judol Komdigi Ditangkap di https://www.kompas.tv/nasional/557073/2-tersangka-baru-kasus-judol-komdigi-ditangkap <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/internasional/557074/perjalanan-mustika-fitriyanti-wni-diaspora-di-jerman-dan-upayanya-membantu-sesama-mencari-kerja

Buy Now on CodeCanyon