Surprise Me!

3 Penambang Emas di Minahasa Utara Tewas Terjebak dalam Lubang Tambang

2024-12-09 0 Dailymotion

KOMPAS.TV - Tim SAR berhasil mengevakuasi tiga jenazah penambang emas yang terjebak di lubang tambang Desa Tatelu, Minahasa Utara, setelah perjuangan selama dua hari. <br /> <br />Ketiga korban diduga tewas setelah air hujan berintensitas tinggi menggenangi lubang tambang yang memiliki kedalaman hingga 40 meter. <br /> <br />Aktivitas penambangan dimulai pada Jumat, 6 November 2024, pukul 10 WITA, namun hujan deras turun di sore hari, menyebabkan para penambang terperangkap. <br /> <br />Sempitnya lubang tambang menjadi kendala utama dalam proses evakuasi. <br /> <br />Butuh waktu dua hari hingga akhirnya ketiga jenazah berhasil dikeluarkan. <br /> <br />Saat ini, seluruh jenazah korban telah diserahkan kepada keluarga untuk dimakamkan. <br /> <br />Insiden ini menjadi pengingat akan bahaya dan risiko yang melekat pada aktivitas tambang tradisional di daerah tersebut. <br /> <br />#manado #penambang <br /> <br />Baca Juga KPK Ungkap Isi LHKPN Pejabat Memprihatinkan di https://www.kompas.tv/nasional/558898/kpk-ungkap-isi-lhkpn-pejabat-memprihatinkan <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/558901/3-penambang-emas-di-minahasa-utara-tewas-terjebak-dalam-lubang-tambang

Buy Now on CodeCanyon