Surprise Me!

Polda Jateng Gelar Sidang Etik Aipda Robig Penembak Siswa SMK di Semarang

2024-12-09 1 Dailymotion

KOMPAS.TV - Polda Jawa Tengah hari (09/12/2024) ini menggelar sidang etik profesi terhadap Aipda RZ, anggota polisi yang menembak seorang pelajar SMK hingga meninggal dunia di Semarang. <br /> <br />Sidang digelar di Mapolda Jawa Tengah dan dihadiri oleh kuasa hukum korban, keluarga korban, Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas), saksi-saksi, serta perwakilan Satresnarkoba Polrestabes Semarang. <br /> <br />Aipda RZ mengenakan rompi tahanan khusus (Patsus) dan langsung masuk ke ruang sidang, menghindari interaksi dengan media. <br /> <br />Sidang ini merupakan bagian dari langkah penegakan kode etik Polri untuk memastikan adanya keadilan bagi korban dan keluarga, serta mempertanggungjawabkan tindakan pelaku sesuai dengan ketentuan hukum yang berlaku. <br /> <br />#sidangetik #jateng <br /> <br />Baca Juga Istana Pantau Langsung Proses Pengolahan Hingga Distribusi Makanan Bergizi Gratis di Bogor di https://www.kompas.tv/regional/558906/istana-pantau-langsung-proses-pengolahan-hingga-distribusi-makanan-bergizi-gratis-di-bogor <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/558908/polda-jateng-gelar-sidang-etik-aipda-robig-penembak-siswa-smk-di-semarang

Buy Now on CodeCanyon