Surprise Me!

Penyewa Mobil Milik Bos Rental yang Tewas Ditembak Ditangkap Polisi

2025-01-04 136 Dailymotion

KOMPAS.TV - Polisi berhasil menangkap seorang pria berinisial AS yang diduga terlibat dalam kasus penembakan bos rental di rest area KM 45 Tol Tangerang-Merak, Banten. <br /> <br />Namun, pihak kepolisian mengonfirmasi bahwa AS bukanlah pelaku penembakan, melainkan merupakan penyewa mobil yang terlibat dalam insiden tersebut. <br /> <br />Saat ini, polisi masih terus melakukan pengejaran terhadap pelaku lain yang diduga bertanggung jawab langsung atas penembakan yang menewaskan korban. <br /> <br />Penyelidikan intensif terus dilakukan untuk mengungkap motif dan pihak-pihak lain yang terlibat dalam kasus ini. <br /> <br />#penembakan #bosrental <br /> <br />Baca Juga Pecinta Burung Merapat, Mari Mengenal Lebih Dekat Komunitas Kicaw Burung! di https://www.kompas.tv/regional/564579/pecinta-burung-merapat-mari-mengenal-lebih-dekat-komunitas-kicaw-burung <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/564580/penyewa-mobil-milik-bos-rental-yang-tewas-ditembak-ditangkap-polisi

Buy Now on CodeCanyon