JAKARTA, KOMPASTV - Presiden RI Prabowo Subianto menghadiri parade HUT ke-76 Republik India, Minggu (26/1/2025). <br /> <br />Presiden Prabowo hadir sebagai tamu utama dan diapit oleh presiden dan perdana menteri India. <br /> <br />Sebuah band beranggotakan 342 orang dan kontingen Tentara Nasional Indonesia bergabung dalam parade tersebut. <br /> <br />Presiden pun memberikan salam hormat saat kontingen RI beraksi dalam barisan. <br /> <br />Produser: Yuilyana <br /> <br />Thumbnail Editor: Galih <br /> <br />#presidenprabowo #india #kontingenri <br /> <br />Baca Juga Hari ke-5, Pembongkaran Pagar Laut Tangerang Sudah Capai 15,5 KM | PAGAR LAUT di https://www.kompas.tv/regional/569693/hari-ke-5-pembongkaran-pagar-laut-tangerang-sudah-capai-15-5-km-pagar-laut <br /> <br /> <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/internasional/569699/momen-presiden-prabowo-beri-hormat-ke-kontingen-ri-dalam-parade-di-india
