Surprise Me!

Tempati area rawan banjir, Pemprov Jakarta ajak warga pindah ke Rusun

2025-03-03 141 Dailymotion

Wakil Gubernur Jakarta Rano Karno, Senin (3/3), mengajak masyarakat yang tinggal di area rawan banjir untuk pindah ke rumah susun (Rusun). Menurutnya, selain aman dari banjir, Rusun yang ada di Jakarta juga tak kalah kualitasnya dari Singapura. (ANTARA/Cahya Sari/Suci Nurhaliza/Andi Bagasela/Gracia Simanjuntak)

Buy Now on CodeCanyon