Pasar Ramadan Kota Lhokseumawe, Provinsi Aceh, menjadi salah satu lokasi yang cocok untuk berburu beragam jenis takjil mulai dari makanan tradisional maupun kekinian.