Surprise Me!

Momen Prabowo Ajak Jokowi Buka Puasa Bersama di Istana

2025-03-27 1,365 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Prabowo Subianto mengundang Presiden ke-7 Republik Indonesia Joko Widodo untuk berbuka puasa bersama di Istana Kepresidenan Jakarta, Rabu (26/3/2025). <br /> <br />Presiden Prabowo langsung menyambut ketibaan Joko Widodo di Istana. <br /> <br />Keduanya pun langsung menuju Presidential Lounge untuk memulai acara buka puasa bersama. <br /> <br />Keduanya berbincanag sambil menikmati hidangan berbuka puasa yang telah disiapkan. <br /> <br />Usai pertemuan, Prabowo kemudian mengantar langsung Jokowi menuju kendaraan untuk selanjutnya meninggalkan Istana Merdeka. <br /> <br />Video editor: Vila Randita <br /> <br />#prabowo #jokowi #bukapuasa <br /> <br />Baca Juga Cerita Kaesang soal Anak-Anak Presiden Kumpul di Ultah Didit Prabowo di https://www.kompas.tv/nasional/583330/cerita-kaesang-soal-anak-anak-presiden-kumpul-di-ultah-didit-prabowo <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/583337/momen-prabowo-ajak-jokowi-buka-puasa-bersama-di-istana

Buy Now on CodeCanyon