Surprise Me!

Polisi Tetapkan Tersangka Penyerangan di Rumah Pengusaha

2025-04-04 7 Dailymotion

LAMPUNG, KOMPAS.TV - Polisi telah menetapkan 1 orang tersangka atas peristiwa penyerangan di rumah milik pengusaha di Lampung yang menewaskan seorang penjaga rumah. <br /> <br />Baca Juga Pemerintah Provinsi Lampung & Brigif 4 Marinir Kirim Bantuan Untuk Myanmar di https://www.kompas.tv/regional/584631/pemerintah-provinsi-lampung-brigif-4-marinir-kirim-bantuan-untuk-myanmar <br /> <br />Meski telah ditetapkan sebagai tersangka namun pelaku masih ditahan karena saat ini masih dirawat di rumah sakit. <br /> <br />Sebelumnya peristiwa terjadi pada Sabtu malam 29 Maret lalu di sebuah rumah mewah milik Thomas Riska seorang pengusaha di wilayah Jalan Nusa Indah Kelurahan Rawa Laut Kecamatan Enggal Bandar Lampung, Lampung. <br /> <br />Saat itu korban mendapat penganiayaan menggunakan senjata tajam setelah melihat dan mendengar sang anak majikan akan dianiaya oleh pelaku yang sebelumnya telah membuntuti. <br /> <br />Kasus ini masih terus diselidiki polisi guna mengungkap motif dan memburu pelaku lainnya. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/584837/polisi-tetapkan-tersangka-penyerangan-di-rumah-pengusaha

Buy Now on CodeCanyon