Surprise Me!

Israel Kembali Luncurkan Serangan ke Gaza Palestina: 1.500 Warga Tewas, 3.000 Luka

2025-04-12 14 Dailymotion

GAZA, KOMPAS.TV - Lebih dari 1.500 warga Palestina di Gaza dilaporkan tewas, dan 3.000 lainnya luka-luka, sejak Israel kembali melancarkan serangan ke wilayah tersebut pada pertengahan Maret lalu. <br /> <br />Otoritas Kesehatan Gaza menyebut kelangkaan obat-obatan dan peralatan medis terjadi di sejumlah pusat layanan kesehatan primer. Akibatnya, ribuan korban luka tidak dapat memperoleh perawatan secara optimal. <br /> <br />Israel dilaporkan kembali melanggar gencatan senjata dan menggencarkan serangan brutal ke Gaza sejak 18 Maret. <br /> <br />Selain itu, Israel juga memblokade bantuan kemanusiaan ke Gaza sejak awal Maret, memperburuk krisis kemanusiaan di wilayah tersebut. <br /> <br />#gaza #israel #palestina <br /> <br />Baca Juga Berhasil Dievakuasi, 2 Korban Selamat Serangan KKB di Yahukimo Jalani Pemeriksaan di https://www.kompas.tv/nasional/586342/berhasil-dievakuasi-2-korban-selamat-serangan-kkb-di-yahukimo-jalani-pemeriksaan <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/internasional/586345/israel-kembali-luncurkan-serangan-ke-gaza-palestina-1-500-warga-tewas-3-000-luka

Buy Now on CodeCanyon