JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Prabowo Subianto memanggil Kepala PPATK, Ivan Yustiavandana, bahas pemblokiran sejumlah rekening bank pasif. <br /> <br />Ivan menyebut, presiden mendukung keputusan yang diambil PPATK. <br /> <br />Presiden Prabowo meminta PPATK menjaga kepentingan nasabah agar tak dirugikan. <br /> <br />Ivan menyebut, bila ada akun rekening bank aktif tetapi terblokir oleh PPATK, bisa langsung diaktivasi kembali. <br /> <br />Sebelumnya, PPATK memblokir akun rekening bank milik masyarakat yang berstatus pasif atau dormant. Meski begitu, ada sejumlah rekening yang aktif tapi terkena blokir. <br /> <br />Baca Juga [FULL] Indonesia Darurat Judi Online: Ini Fakta, Dampak, hingga Respons PPATK di https://www.kompas.tv/nasional/594365/full-indonesia-darurat-judi-online-ini-fakta-dampak-hingga-respons-ppatk <br /> <br />#ppatk #rekening #presidenprabowo <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/595026/prabowo-panggil-kepala-ppatk-bahas-pemblokiran-rekening-pasif-ini-hasilnya
