Surprise Me!

Bentrok Mahasiswa Universitas Cendrawasih dan Aparat di Jayapura Berujung Ricuh

2025-05-22 3 Dailymotion

Aksi demonstrasi mahasiswa Universitas Cenderawasih (Uncen) di Jayapura berubah menjadi kericuhan.<br /><br />Demonstrasi yang awalnya menuntut terkait Ujian Tulis Komputer (UTK) berlangsung di depan Kampus Uncen Atas.<br /><br />Aparat keamanan tiba untuk membubarkan massa menggunakan mobil water cannon dan tembakan peringatan.<br /><br />Sayangnya, situasi memanas ketika massa menolak membubarkan diri, sehingga terjadi bentrokan.<br /><br />Salah satu unit mobil Dalmas polisi dilaporkan terbakar akibat aksi ini.<br /><br />Meskipun sebagian mahasiswa tetap menjalani ujian, aksi ini dinilai mengganggu proses akademik dan belum mendapatkan izin resmi.<br /><br />Pihak kampus dan aparat keamanan kini sedang melakukan investigasi lebih lanjut terkait insiden ini.<br /><br />=====================================<br /><br />Follow @larosmedianetwork untuk dapatkan informasi terkini dan hal-hal menarik lainnya. <br /><br />Source : Beny Murib/FB<br /><br />#larosmedia #beritaterkini #beritaviral #demomahasiswa #mahasiswa #uncen #unviersitascendrawasih #demo #viralpapua #papua

Buy Now on CodeCanyon