Presiden Prabowo Subianto melakukan panen raya jagung serentak dan melepas ekspor jagung ke Malaysia di Kabupaten Bengkayang.