JAKARTA, KOMPAS.TV - Diduga sopir hilang kendali, mobil boks bermuatan uang menabrak pembatas jalur Transjakarta di Jalan I Gusti Ngurah Rai, Duren Sawit, Jakarta Timur, Senin (9/6/2025). <br /> <br />Usai menabrak pembatas jalur Transjakarta, mobil boks ini terbalik dan menutup satu ruas jalan. <br /> <br />Petugas Sudin Damkar Jakarta Timur mengevakuasi mobil menggunakan derek untuk dibawa ke Polres Metro Jakarta Timur. <br /> <br />Tidak ada korban jiwa, namun 3 penumpang di dalam mobil tersebut menderita luka ringan. <br /> <br />Baca Juga Belasan Mahasiswa Tewas dalam Kecelakaan Bus di Malaysia, PM Anwar Ibrahim Sampaikan Dukacita di https://www.kompas.tv/internasional/598451/belasan-mahasiswa-tewas-dalam-kecelakaan-bus-di-malaysia-pm-anwar-ibrahim-sampaikan-dukacita <br /> <br />#mobil #kecelakaan #jakarta <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/598479/sopir-hilang-kendali-mobil-boks-muatan-uang-tabrak-pembatas-jalur-tj-hingga-terbalik
